Memotong Kuku Sugar Glider

[postlink]https://depokhamster.blogspot.com/2014/02/memotong-kuku-sugar-glider.html[/postlink]

Tips cara memotong kuku sugar glider berikut ditujukan untuk para owner sugar glider yang mengalami kesulitan dalam memotong kuku sugar glider. Memang, untuk sugar glider yang masih belum tenang atau belum bonding kepada pemiliknya, agak susah untuk memotong kuku sugar glider. Namun tips berikut diharapkan bisa membantu anda dalam memotong kuku sugar glider. Berikut adalah cara memotong kuku sugar glider

1. Pegang dengan lembut sugar glider dalam lilitan handuk. Hal ini untuk mencegah sugar glider mengigit tangan anda.



2. Tarik kaki atau tangan yang ingin dipotong kukunya.


3. Potong kuku sugar glider dengan menggunakan gunting kuku bayi.


4. Bagian kuku sugar glider yang dipotong jangan sampai mengenai bagian dalam kuku yang disebut quick. Disarankan untuk hanya memotong bagian kuku sugar glider yang tajam saja, kira-kira setengah senti dari bagian atas kuku.






Artikel Terkait :

0 komentar:

Posting Komentar