Cara Menghilangkan Komedo (Alami dan Mudah) !

[postlink]https://depokhamster.blogspot.com/2014/06/cara-menghilangkan-komedo-alami-dan.html[/postlink]Komedo adalah penyakit yang di takuti oleh wanita selain jerawat.Komedo yang membandel di wajah menyebabkan penampilan anda menjadi kurang sempurna.Tapi jangan khawatir , ada cara untuk menghilangkan komedo secara alami. Komedo sendiri merupakan penyakit yang di timbulkan oleh bakteri.Komedo juga di sebabkan oleh penumpukan minyak yang berlebih karena tersumbat oleh debu dan kotoran di kulit.bakteri lebih suka pada orang yang tak menyukai kebersihan.Seperti keringat bercampur debu, oleh karena itu bila anda menginginkan kulit yang bersih tanpa komedo rajin- rajinlah untuk membersihkan kulit wajah dengan menggunakan sabun kecantikan.
kecantikan, kecantikan kulit, menghilangkan komedo,
Berikut ini cara menghilangkan komedo secara alami yang bisa anda lakukan di rumah dan tentunya mudah :
 
Selalu Menjaga kebersihan Wajah 
Kebersihan wajah adalah hal yang palin utama agar anda terlepas dari komedo.Wajah yang kotor dan berminyak biasanya akan lebih cepat di tumbuhi komedo .gunakan pembersih wajah yang dapat mengurangi minyak. Usahakan wajah anda selalu bersih dari kotoran dan minyak.
 
Air Panas Dengan Garam 
Uap air garam dapat membantu membuka pori- pori, melebarkan pembuluh kapiler darah dan meningkatkan sirkulasi darah ke kulit.caranya segelas air panas di tambah dengan 1 sendok makan garam.lalu dekatkan pada wajah yang berkomedo.Tunggu hingga 10 menit.
 
Masker Sayur 
Siapkan 1 buah seledri, 1/4 buah apel,di campur dengan jus lemon.Kemudian gosok secara halus dengan scrub sayuran tadi, lalu bilas.
 
Facial Secara Teratur 
Facial merupakan cara tepat untuk menghilangkan komedo.lakukan facial secara teratur dan berkala.Hal ini di maksudkan agar wajah terjaga dan selalu segar.
Menggunakan Es Batu 
Es batu bisa di gunakan untuk menghilangkan es batu.Cara nya mudah tinggal di gosokan pada wajah yang berkomedo kira- kira 10 menit
 
Menggunakan Putih Telur 
Putih telur juga ampuh untuk menghilangkan komedo.caranya telur yang sudah di pisahkan dengan kuning telurnya, putihan telur di campur dengan satu sendok teh madu.oleskan pada wajah tunggu sampai mengering.lakukan cara ini sebelum anda tidur.bersihkan dengan air hangat
 
Menggunakan Lidah Buaya 
Lidah buaya juga dapat menghilangkan komedo.Cara nya patahkan batang lidah buaya kemudian olekan lendir pada wajah yang berkomedo 
 
Jus Kedelai 
Jus kedelai juga dapat untuk menghilangkan komedo.caranya buat jus kedelai menyerupai pasta, kemudian bubuhkan pasta kedelai tersebut di muka.Tungu sampai kering.Lalu bersihkan dengan air hangat sampai bersih
 
Hidup Sehat Dan Gizi seimbang 
Dengan hidup sehat dan makan- makanan yang bergizi di harapkan kuman dan bakteri tidak mudah masuk sehingga tidak mempunayi komedo di wajah.jangan lupa minum air putih agar percernaan juga tidak bermasalah dan tdak timbul komedo lagi.
 
Nah itu tadi cara menghilangkan komedo dengan alami, semoga bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar